Gabung Klub Belanda, Ini Pesan Pelatih Barito Putera kepada Bagus Kahfi
Serafin Unus Pasi | 2 Desember 2020 17:30
Bola.net - Pelatih Barito Putera, Djadjang Nurdjaman memberikan selamat kepada Amiruddin Bagus Kahfi. Menyusul bergabungnya eks pemain timnas Indonesia U-16 ke klub Belanda, Jong Utrecht.
Bagus akan mendapat kesempatan untuk membela klub yang bermain di kasta kedua Liga Belanda atau Eerste Divisie itu selama 18 bulan.
"Saya mengucapkan selamat kepada yang bisa punya kesempatan berkiprah di Eropa," kata pelatih yang akrab disapa Djanur kepada Bola.net, Rabu (2/12/2020).
"Pesan dan saran buat Bagus, pergunakan kesempatan sebaik mungkin, tingkatkan performa selama di sana, sehingga akan menjadi panutan dan contoh buat pemain muda yang lainnya," imbuhnya.
"Dan tetap bagaimanapun mengangkat pemain bola Indonesia, itu yang harus dijaga," tegas mantan pelatih Persebaya Surabaya tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Harapan Djanur
Dikatakan Djanur, membela klub Belanda adalah kesempatan yang langka yang tidak bisa didapatkan setiap pemain. Apalagi negeri kincir angin tersebut juga merupakan kiblat sepak bola di Benua Eropa.
"Harus diakui Belanda, Italia, Prancis, Inggris, Spanyol satu level," juru taktik asal Majalengka itu menambahkan.
"Manfaatkan sebaik-baiknya, timbalah ilmu di sana dan mudah-mudahan sukses," pungkas Djanur.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Putera Desak PSSI Segera Tentukan Jadwal Pasti Shopee Liga 1
Bola Indonesia 26 November 2020, 01:47 -
Begini Kesibukan Djadjang Nurdjaman di Tengah Penundaan Kompetisi
Bola Indonesia 25 November 2020, 19:51 -
Respons Aturan PSSI, Djanur: Tak Semua Pemain Bergaji Besar
Bola Indonesia 25 November 2020, 17:40 -
Sesalkan Tindakan Yudha Febrian, Barito Putera Akan Beri Teguran
Bola Indonesia 25 November 2020, 03:50 -
Kompetisi Ditunda Tahun Depan, Barito Putera Harus Ubah Agenda
Bola Indonesia 31 Oktober 2020, 22:16
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39