Firman Utina Sayangkan Insiden Bentrok The Jakmania Dengan Polisi
Editor Bolanet | 25 Juni 2016 02:10
Gelandang Sriwijaya FC (SFC), Firman Utina menyayangkan bentrok yang terjadi antara pendukung Persija Jakarta dengan pihak kepolisian di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (24/6) malam. Pasalnya, insiden tersebut telah membuat laga antara SFC kontra Macan Kemayoran dihentikan.
Menurut Firman, pertandingan sejatinya berjalan cukup menarik sejak awal. Namun, situasi mulai tidak kondusif sejak memasuki menit ke-54.
Pertandingan sempat dihentikan dua kali akibat pekatnya udara pasca dibakarnya flare dan juga bom asap. Keadaan semakin tak terkendali setelah pihak kepolisian terlibat insiden dengan The Jakmania di tribun VIP Timur.
Ratusan The Jakmania berusaha menerobos masuk ke lapangan dan kericuhan semakin meluas. Akibatnya, pertandingan harus dihentikan pada menit ke-81.
Pertandingan tadi sangat bagus, tapi pertandingan harus dihentikan di kandang mereka yang hanya tinggal sembilan menit lagi, ujar Firman usai pertandingan.
Saya sangat menyanyangkan aksi The Jakmania. Mereka tidak bisa menahan emosi, tambahnya.
Hingga saat ini, belum ada keterangan dari pihak terkait ihwal kelanjutan laga tersebut. Namun menurut Firman, timnya sudah dipastikan memenangkan pertandingan karena sudah unggul 1-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Bakal Kawal Wonderkid Persija
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 22:31 -
Motivasi Berlipat Sriwijaya FC Lawan Persija Jakarta
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 19:55 -
Sriwijaya FC Bidik Kemenangan di Kandang Persija
Bola Indonesia 23 Juni 2016, 19:48 -
Persija vs Sriwijaya FC: Panpel Lepas 48.000 Tiket
Bola Indonesia 22 Juni 2016, 19:47 -
Beto Goncalves Amankan 3 Poin Untuk Sriwijaya FC
Bola Indonesia 18 Juni 2016, 23:34
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39