Final Piala Kemerdekaan, Panitia Cetak 40 Ribu Tiket
Editor Bolanet | 13 September 2015 12:06
Untuk pengamanan partai final yang akan didahului dengan pertandingan eksibisi, panitia juga akan mengerahkan lebih dari seribu aparat keamanan. Terdiri dari 1000 personil kepolisian, 150 aparat TNI dan 50 personil gabungan dari damkar, Satpol PP, Dishub dan lain-lain.
Partai final antara PSMS Medan melawan Persinga Ngawi akan digelar dimulai pukul 20.05 WIB dan akan disiarkan langsung Trans7. Sebelum laga final, akan diselenggarakan pertandingan eksibisi antara Persebaya melawan Persekap Pasuruan pukul 17.00 WIB.
Sementara itu, kedua tim yang akan berlaga di partai puncak, sudah siap tempur untuk memperebutkan mahkota juara.
Sebelumnya kami sudah memprediksi akan bertemu Ngawi di final. Merek tim tangguh karena bisa menang di kandang Cilegon. Ngawi adalah tim yang lebih kuat daripada Persepam, tutur Manajer PSMS, Andry Mahar.
Andry mengaku, Persinga merupakan tim yang memiliki pertahanan yang bagus. Saya pribadi khawatir anak-anak tidak bisa membobol gawang Ngawi, ujarnya saat ditanya kelebihan dari tim lawan.
Untuk suporter, Manajer PSMS ini sudah mendapat informasi bahwa sudah berkumpul di Jakarta sekitar 200 sampai 300 orang dan akan datang ke Surabaya. Ia berharap ada sekitar 700 sampai 1000 orang suporter yang akan memberikan tambahan semangat kepada anak asuhnya di Stadion Gelora Bung Tomo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persinga Tak Gentar Nama Besar PSMS
Bola Indonesia 12 September 2015, 11:33 -
Hadapi Persinga, PSMS Berambisi Raih Gelar Juara
Bola Indonesia 12 September 2015, 11:10 -
Persinga Tantang PSMS di Final Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 10 September 2015, 23:04 -
Persepam-MU Protes Kartu Merah Deny Rumba
Bola Indonesia 10 September 2015, 00:12 -
Kandaskan Persepam, PSMS ke Final Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 9 September 2015, 22:12
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39