FIFPro Anggap Kematian Diego Memalukan Sepak Bola Indonesia
Editor Bolanet | 5 Desember 2012 15:56
Jika kabar kematian Diego Mendieta karena ditelantarkan oleh klubnya, maka hal itu adalah memalukan. Itu memalukan bagi semua pemain sepak bola di Indonesia, ucap Frederique Winia, Sekjen FIFPro untuk Asia.
Saya banyak mendengar cerita yang menyebutkan jika para pemain harus menunggu berbulan-bulan sebelum gaji mereka dibayar. Tetapi saya belum pernah mendengar cerita pemain dibiarkan menderita kesakitan oleh klubnya, imbuhnya.
Melihat kejadian ini saya beranggapan jika baik itu klub dan Federasi Sepakbola Indonesia sudah gagal dan banyak yang harus mereka jelaskan. Terutama kepada keluarga Diego Mendieta. Setidaknya yang pihak klub lakukan adalah membayar sisa gajinya kepada istri dan tiga anaknya, Winia menambahkan penjelasannya.
FIFPro mendengar kabar jika jenazah Diego Mendieta kesulitan untuk dikembalikan ke negara asalnya akibat kekurangan biaya. Mendengar hal ini FIFPro mengatakan siap untuk menanggung beban biayanya.
Untuk sementara ini FIFPro masih menunggu kelengkapan cerita beserta dokumen mengenai kematian Diego Mendieta untuk dilaporkan kepada FIFA. Setelah kami menerimanya, kami akan membawa kisah tragis ini untuk menarik perhatian FIFA, pungkas Wina. (fifpro/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: PT Liga Indonesia Lunasi Sisa Gaji Diego
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 21:26 -
Manajemen Persis Cari Dana Pulangkan Jenazah Diego Mendieta
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 20:30 -
Pendukung Persis Gelar Aksi Keprihatinan Untuk Diego Mendieta
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 19:45 -
APPI Prihatin Kurangnya Perlindungan Pada Pesepakbola
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 18:45 -
PSSI Harapkan Semua Pihak Proporsional Sikapi Kematian Diego Mendieta
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 15:22
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39