Ferry Paulus: Pemain Baru Ditentukan Rahmad Darmawan
Editor Bolanet | 12 Desember 2014 22:00
- Para pemain lokal yang bakal gabung Persija Jakarta di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim depan terus berdatangan. Teranyar, kini Mahardiga Lasut. Mantan pemain tim nasional Indonesia U-23 tersebut, pernah memperkuat Sriwijaya FC, Mitra Kukar, dan Gresik United.
Diterangkan Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus, selain Lasut masih ada Adam Alis Setyano dan Reky Rahayu. Masih kata Ferry, pihaknya sudah mencapai kata sepakat dengan Lasut. Karena itu, tinggal menunggu waktu yang tepat untuk meneken kontrak.
Ketiga pemain tersebut, sudah oke. Para pemain yang datang, tidak sembarangan. Melainkan, ditentukan Rahmad Darmawan selaku Pelatih Kepala, katanya.
Selain itu, FP- sapaan Ferry Paulus- membantah jika bakal mendatangkan pemain bertahan, Victor Igbonefo. Kabar tersebut, beredar setelah Greg Nwokolo mem-publish foto dirinya dengan Victor.
Dalam foto tersebut, Victor dan Greg membentangkan syal Persija bertuliskan selamat datang ke Persija.
Tidak mungkin, sebab sampai saat ini kami tidak berkomunikasi dengannya. Apalagi, Arema pasti memperpanjang kontraknya, pungkasnya. (esa/dzi)
Diterangkan Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus, selain Lasut masih ada Adam Alis Setyano dan Reky Rahayu. Masih kata Ferry, pihaknya sudah mencapai kata sepakat dengan Lasut. Karena itu, tinggal menunggu waktu yang tepat untuk meneken kontrak.
Ketiga pemain tersebut, sudah oke. Para pemain yang datang, tidak sembarangan. Melainkan, ditentukan Rahmad Darmawan selaku Pelatih Kepala, katanya.
Selain itu, FP- sapaan Ferry Paulus- membantah jika bakal mendatangkan pemain bertahan, Victor Igbonefo. Kabar tersebut, beredar setelah Greg Nwokolo mem-publish foto dirinya dengan Victor.
Dalam foto tersebut, Victor dan Greg membentangkan syal Persija bertuliskan selamat datang ke Persija.
Tidak mungkin, sebab sampai saat ini kami tidak berkomunikasi dengannya. Apalagi, Arema pasti memperpanjang kontraknya, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Affandi: Gabung Mitra Kukar Adalah Rezeki Yang Tertunda
Bola Indonesia 11 Desember 2014, 23:35 -
Persela Cari Pengganti Trio Asing
Bola Indonesia 11 Desember 2014, 22:27 -
Duo Argentina Persebaya Ingin Sukses di Indonesia
Bola Indonesia 11 Desember 2014, 21:50 -
Zulkifli Gantung Manajemen Sriwijaya FC
Bola Indonesia 11 Desember 2014, 21:47 -
Nicolas Abot Tahu Persebaya Dari Gustavo Lopez
Bola Indonesia 11 Desember 2014, 21:44
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39