Ferdinand Sinaga Tunggu Kejelasan Hadiah Top Skor IPL
Editor Bolanet | 31 Agustus 2012 16:55
Striker yang musim depan membela klub ISL, Persisam Samarinda itu musim lalu menorehkan 16 gol di IPL. Jumlah gol itu tak hanya mengantarkan Semen Padang menjuarai IPL saja, Ferdinand juga menjadi top skor. Ia berhak atas hadiah uang tunai dan sepatu emas.
Namun hingga kini, kejelasan hadiah tersebut tak kunjung diterimanya. Didiemin ko malah ga ada kabar ya tentang topskore... hahaha...mantappp lah.. mana sepatu emasnya? hahaha, sindir Ferdinand melalui akun Twiter pribadinya.
Kepada wartawan, Ferdinand mengaku terang-terangan kalau ia tak tahu pasti besar hadiah tersebut. Namun yang pasti hadiah tersebut ada seperti yang dijanjikan PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) selaku penyelenggara IPL.
Saya tidak tahu berapa jumlahnya. Saya hanya menunggu hak saya, yang sudah diumumkan secara resmi, ujar striker yang juga mundur dari Timnas PSSI ini. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia ISL Ikat 12 Pemain
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 10:45 -
Gaet Osas Saha, Persepam Incar Tiga Pemain Lain
Bola Indonesia 28 Agustus 2012, 15:35 -
Ferry Kodrat: Masih Banyak Yang Mau Perkuat Timnas
Tim Nasional 28 Agustus 2012, 10:45 -
Persiram Bakal Pertahankan Jaya Hartono
Bola Indonesia 28 Agustus 2012, 10:20 -
Persib Dapatkan Dzumafo dan Asri Akbar
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 15:05
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39