Fandi Eko Utomo Yakin Surabaya United Atasi PS TNI
Editor Bolanet | 13 November 2015 05:35
Fandi mengaku cukup tahu dengan para pemain yang bergabung di tim ini. Apalagi PS TNI juga diperkuat eks penggawa Timnas U-23. Sebut saja nama kiper Ravi Murdianto, Abduh Lestaluhu dan Manahati Lestusen.
PS TNI kan diperkuat banyak teman-teman saya semasa di Timnas U-23 dulu. Ada Manahati dan banyak teman lainnya, ucap Fandi.
Di atas kertas, putra sulung legenda Persebaya, Yusuf Ekodono ini sangat yakin tim Surabaya United mampu mengandaskan perlawanan PS TNI.
Saya yakin kami bisa mengatasi mereka. Karena kami diperkuat banyak pemain senior. Jadi kami menang secara pengalaman, tutupnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Cetak 25 Ribu Lembar, Inilah Harga Tiket di Gelora Delta Sidoarjo
- Surabaya United Pilih Tidur di Mes Daripada Hotel
- Demi Uang, Surabaya United Ingin Prestasi di Piala Jenderal Sudirman
- Curi Start, Surabaya United Jajal Gelora Delta
- Striker Andalan Surabaya United Sanjung Thiago Fustuoso
- Ini Kata Pedro Javier Soal Thiago Furtuoso
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 29 September 2015, 20:37
-
Dua Putra Legenda Persebaya Berebut Posisi Evan Dimas
Bola Indonesia 15 Agustus 2015, 19:29 -
Persebaya Programkan Uji Coba Sebelum ke PIS
Bola Indonesia 31 Juli 2015, 17:50 -
Tak Persoalkan Hasil, Indonesia All Stars Ingin Hibur Penonton
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 23:54 -
Persewangi Tumbang di Laga Pembuka SoJ Cup
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 22:34
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44