"Fabiano Sesuai Kriteria Pelatih"
Editor Bolanet | 27 Desember 2014 18:36
Selain memiliki kemampuan di atas rata-rata, Fabiano juga disebut-sebut bisa menjadi idola baru Aremania. Tidak hanya itu, dia pun diyakini dapat menjadi panutan bagi pemain lainnya.
Fabiano punya jiwa kepemimpinan yang kuat. Kemudian, juga punya aspek teknis yang sesuai dengan kriteria pelatih, tangguh antisipasi bola atas, serta lugas dan tanpa kompromi, ungkap General Manager Arema, Ruddy Widodo.
Tak hanya tangguh dalam bertahan, Fabiano juga dinilai punya kemampuan mencetak gol, baik dengan tandukan ataupun tendangan bebas.
Sementara itu, Fabiano menyadari target yang dibebankan manajemen tim pada kompetisi ISL musim ini. Ditegasknnya, jika Singo Edan memiliki kualitas untuk menjadi yang terbaik di ISL.
Saya akan berupaya memberikan performa terbaik agar tim ini memenuhi semua targetnya. Semoga, saya bisa melengkapi kekuatan Arema, tutup Fabiano Beltrame. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bendol Belum Punya Formasi Yang Cocok
Bola Indonesia 26 Desember 2014, 22:31 -
Bola Indonesia 26 Desember 2014, 22:28
-
Bali United Pusam Mundurkan Jadwal Seleksi
Bola Indonesia 26 Desember 2014, 22:23 -
Lamongan, Pasuruan, Blitar Untuk Piala Gubernur
Bola Indonesia 26 Desember 2014, 18:18 -
Bayu Gatra Paparkan Alasan Bertahan di Pusam
Bola Indonesia 26 Desember 2014, 17:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39