Exco PSSI: Menpora Jegal Ambisi Persipura Berprestasi
Editor Bolanet | 1 Juni 2015 15:48
La Siya punya alasan menyatakan hal ini. Di level klub saja misalnya, Persipura Jayapura mampu mencapai babak semifinal AFC Cup musim lalu.
Pada tahun 2015 ini Persipura telah bertekad berprestasi melebihi pencapaian tahun 2014. Setelah keluar sebagai juara di fase grup kiprah ini harus dihentikan dengan sangat menyakitkan karena tim tamu tidak memperoleh visa akibat pembekuan PSSI, ujar La Siya.
Katanya, Menpora dan Presiden Joko Widodo mau meningkatkan prestasi sepakbola? Tapi di lain pihak malah menjegal Persipura untuk berprestasi. Pencekalan ini ditengarai supaya Persipura tidak berprestasi di tingkat internasional. Yaitu untuk pembenaran dalil yang selama ini dikemukakan Menpora dan didukung Presiden. Atau Menpora dengan dukungan penuh Presiden berpendapat bahwa Persipura itu bukan klub sepak bola Indonesia? imbuhnya.
Seperti diketahui, Indonesia resmi mendapat sanksi dari FIFA. Sanksi ini pun membuat harapan Persipura yang belum memainkan laga kontra Pahang FA di AFC Cup sirna karena mereka tak bisa berlaga di pentas internasional. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BOPI Tuding Pahang FA Ingin Lolos Tanpa Bertanding
Bola Indonesia 29 Mei 2015, 07:00 -
Pahabol Mundur, Timnas U-23 Tampil Pincang di SEA Games 2015
Tim Nasional 27 Mei 2015, 18:21 -
BOPI Tangkis Tudingan Jegal Persipura
Bola Indonesia 27 Mei 2015, 12:17
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39