Eks Persebaya 1927 Kembali Tagih Gaji
Editor Bolanet | 11 September 2014 20:05
Kebetulan pertandingan reuni yang dilangsungkan di Lapangan Karanggayam, Kamis (11/9) sore itu dihadiri oleh dua mantan petinggi Persebaya, yakni manajer Saleh Hanifah dan bendahara Chusnul Faried.
Tak mau membuang kesempatan, para mantan pemain Persebaya 1927 pun menanyakan nasib gaji mereka ke Saleh dan Faried. Sayang, belum ada jawaban yang bisa melegakan hati. Sebab Saleh dan Faried sendiri tak punya kewenangan.
Saya tidak mau komentar soal itu. Nanti kita komunikasi dengan Pak Saleh Mukadar dan Pak Cholid Goromah, terang Saleh Hanifah.
Sampai dengan detik ini, para penggawa Persebaya 1927 mendapatkan haknya. Mereka belum menerima 50 persen untuk gaji bulan Desember 2012, Januari, Februari, Mei dan Agustus 2013. Bukan hanya itu, untuk bulan Juni 2013, Juli, September, Oktober dan November 2013 manajemen belum membayar 100 persen. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontestan Babak 8 Besar ISL Dapat Rp500 Juta Dari PT LI
Bola Indonesia 10 September 2014, 20:15 -
Gawat, Persebaya Kehilangan Salampessy
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:48 -
Dejan Antonic Bantah Telah Perpanjang Kontrak di PBR
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:22 -
Enam Pemain Absen, Ini Penjelasan Rahmad Darmawan
Bola Indonesia 10 September 2014, 19:08 -
Vava Latihan Terpisah dari Tim Persebaya , Mance Mulai Fit
Bola Indonesia 10 September 2014, 17:22
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39