Duh, Wonderkid Persebaya Harus Menepi Agak Lama
Serafin Unus Pasi | 22 Juli 2021 22:07
Bola.net - Kabar kurang bagus datang dari bek muda Persebaya Surabaya, Koko Ari Araya. Pemain berusia 21 tahun itu kemungkinan harus menepi cukup lama.
Koko mengalami cedera lutut saat menjalani pemusatan latihan bersama Timnas Indonesia di Uni Emirat Arab. Dia pun tidak bisa tampil dalam partai sisa kualifikasi Piala Dunia 2022.
"Kemungkinan besar Koko (Araya) agak lama istirahat," kata pelatih Persebaya, Aji Santoso, Kamis (22/07/2021).
Koko Araya sebelumnya menjalani pemeriksaan Magnetic Resonance Imaging (MRI) untuk mengetahui detail cederanya. Namun, Aji tidak membeberkan secara lengkap hasilnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Segera Ditangani
Koko juga kemungkian akan segera ditangani lebih jauh. Karena dokter tim sudah berkomunikasi dengan PSSI karena Koko Araya cedera bersama timnas.
"Kayaknya tadi dokter sudah berkomunikasi dengan PSSI, kemungkinan dia mau ambil tindakan," imbuh Aji.
Sebelumnya, Aji memang menginginkan agar Koko Araya segera mendapat tindakan. Karena Koko masih muda dan untuk menghindari trauma.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persebaya Ingin Koko Araya Segera Mendapat Penanganan
Bola Indonesia 21 Juli 2021, 21:27 -
Usai Libur Idul Adha, Tiga Pemain Persebaya Belum Bisa Ikut Latihan
Bola Indonesia 21 Juli 2021, 14:49 -
Kondisi Bruno Moreira Bikin Pelatih Persebaya Khawatir
Bola Indonesia 19 Juli 2021, 08:43 -
Bruno Moreira dalam Pengawasan Dokter Tim Persebaya
Bola Indonesia 15 Juli 2021, 21:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39