Dua Sponsor Segera Merapat ke Persib
Editor Bolanet | 9 Oktober 2012 20:01
“Dengan pihak sponsor sejauh ini sudah melakukan negosiasi. Sudah ketemu soal harga, tinggal menuju taraf perumusan kontrak,” kata Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PT PBB) Risha Adi Widjaya saat ditemui di Graha Persib, Senin (08/10) sore.
Meski begitu, Risha masih merahasiakan dua nama sponsor yang akan membidani dana Persib musim depan. “Yang baru ada dua sponsor, yang lama juga dua. November nanti paling lambat rumusannya sudah beres,” terang Risha.
Selain terdapat dua sponsor baru, Risha melanjutkan, masih ada beberapa sponsor lagi yang masih melakukan negosiasi harga. Dia mengaku hingga kini pihaknya masih melakukan proses negosiasi terlebih dahulu. “Kita harus tetap kerjakan segera. Tunggu saja perkembangannya,” kata Risha.
Perusahaan yang sudah pasti mensponsori Persib adalah PT Daya Adicipta Mustika (PT DAM). Selain PT DAM, Evalube dan Corsa yang musim lalu mensponsori Persib juga masih setia untuk mendukung Maung Bandung berlaga di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Pasang Target Juara ISL Musim Depan
Bola Indonesia 29 September 2012, 22:00 -
KPSI Restui Kembalinya Semen Padang dan Persijap ke ISL
Bola Indonesia 29 September 2012, 07:58 -
Persipura Butuh Rp 25 Miliar Untuk Musim Depan
Bola Indonesia 28 September 2012, 23:00 -
Persipura Gelar Latihan Perdana
Bola Indonesia 28 September 2012, 18:03 -
PT LI Kumpulkan Manajer ISL Besok
Bola Indonesia 26 September 2012, 19:00
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39