Dua Bulan Gaji Pemain PSM Belum Dibayar
Editor Bolanet | 3 April 2014 20:16
Ya, manajemen menunggak gaji pemain selama dua bulan. Bukan hanya pemain, official juga belum menerima gaji mereka.
Iya, belum ada pembayaran gaji, ujar pemain yang enggan disebutkan namanya.
Terkait kondisi ini, suporter PSM ikut prihatin. Pasalnya, pemain pasti membutuhkan gaji mereka untuk memenuhi kebutuhan, apalagi yang sudah berkeluarga.
Belum lagi masalah gaji dikait-kaitkan dengan performa PSM di kompetisi ISL. Tim Ayan Jantan dari Timur belum juga lepas dari keterpurukan, termasuk baru-baru ini kalah dari Semen Padang 0-1.
Suporter yang datang menyaksikan latihan PSM di Lapangan Karebosi, Kamis (03/4) sore berkali-kali melontarkan sindiran kepada manajemen terkait mandeknya pembayaran gaji pemain.
Buntut molornya pembayaran gaji pemain PSM, The Macz Man akan melakukan advokasi demi memperjuangkan nasib para pemain, tulis suporter melalui Twitter.
Advokasi yang dimaksud bukan dalam artian tindakan hukum, tapi lebih kepada pembelaan nasib pemain. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM: Cedera Kepala, Ngurah Dapat Tiga Jahitan
Bola Indonesia 2 April 2014, 19:04 -
Persebaya Tak Ngotot di Uji Coba
Bola Indonesia 2 April 2014, 16:45 -
Uji Coba Lawan PS AL Jadi Ujian Lapis Kedua Persebaya
Bola Indonesia 2 April 2014, 16:30 -
Internal Persegres Memanas, Agus Ingin Bertemu Manajemen
Bola Indonesia 2 April 2014, 11:02 -
Semen Padang Kalahkan PSM Makassar di Laga Uji Coba
Bola Indonesia 1 April 2014, 20:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23