Ditinggal Eksodus Pemain Asing, Marko Simic Coba Move On
Asad Arifin | 16 Januari 2019 14:17
Bola.net - - Tiga pemain asing berhasil mengantar Persija Jakarta menjadi kampiun Liga 1 2018 sudah tidak lagi bersama dengan klub. Dari penggawa impor musim lalu, hanya tinggal Marko Simic bertahan di Persija.
Jaimerson Xavier, Rohit Chand, dan Renan Silva angkat kaki dari skuat Macan Kemayoran. Pelatih Stefano Cugurra Teco juga ikut pindah. Empat sosok tersebut merupakan bagian penting dari perjalanan Persija musim lalu.
Untuk menggantikan keempatnya, Persija mengangkat Ivan Kolev sebagai pelatih, dan Jakhongir Abdumuminov serta Bruno Matos. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu masih mencari penerus Jaimerson.
Kehilangan empat pilar itu, terutama Teco dan Jaime, membuat Simic gundah gulana. Bomber berusia 30 tahun itu pun mencoba move on. Seperti apa usaha Simic untuk move on? Simak selengkapnya di bawah ini.
Simic ingin Move On
Menurut Simic, Teco dan Jaimerson merupakan masa lalu Persija. Mereka kini sudah pindah ke klub lain. Kini, striker asal Kroasia itu memilih menyambut rekan barunya di Persija pada musim 2019 yang akan datang.
"Seperti saya katakan berulang kali, di Indonesia hanya Persija dan saya tidak bisa membayangkan bagaimana mereka di klub lain selain Persija," ujar Simic.
"Kami harus mencoba melupakan mereka dengan cepat. Memang mereka membantu kami untuk mencapai gelar juara, kami tak akan melupakan itu," imbuhnya.
Berita Video
Berita video momen Suriah mendapat penalti dengan keputusan aneh dari wasit saat laga melawan Australia di Grup B Piala Asia 2019, Selasa (15/1/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivan Kolev Senang Bisa Kembali Latih Persija
Bola Indonesia 15 Januari 2019, 23:16 -
Terlihat di Jakarta, Ivan Kolev Segera Pimpin Latihan Persija?
Bola Indonesia 15 Januari 2019, 11:30 -
Stefano Teco Cari Tantangan Baru di Bali United
Bola Indonesia 15 Januari 2019, 08:00 -
Tampil Apik Bersama Persija, Bruno Matos Dapat Pujian
Bola Indonesia 15 Januari 2019, 07:30 -
Persija Bawa Dua Gelandang Anyar ke Lampung
Bola Indonesia 12 Januari 2019, 12:52
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39