Dipermak Persipura 5-2, Indra Sjafri Akui Bali United Lengah
Editor Bolanet | 9 April 2015 14:54
Pelatih Bali United Pusam, Indra Sjafri jelas cukup kecewa dengan hasil ini. Eks arsitek Timnas U-19 itu menuturkan bahwa para pemainnya tidak tampil konsisten dalam laga ini.
Pada pertandingan kali ini, kami sempat unggul dua gol pada babak pertama. Itu semua tidak lepas karena bermain tenang dan memanfaatkan serangan balik cepat dan menguasai lini tengah dengan baik, ujar Indra Sjafri.
Namun babak kedua, kami sedikit lengah. Setelah penalti secara moral dan psikis Persipura bangkit dan mendominasi permainan, dan tiga gol terakhir menurut saya adalah kesalahan pemain kami sendiri, tambahnya.
Kekalahan ini sekaligus membuat Bali United pulang dengan tangan hampa dari tur Papua. Pada laga perdana, Lerby Eliandry cs juga menyerah atas Perseru Serui dengan skor 2-1. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Jadwal QNB League Ditunda, Arema Tetap Berlatih
- Tur Kalimantan Arema Cronus Ditunda
- Skandal Suap Johan Ibo, Borneo FC Sesalkan Sikap Cuek PSSI
- Borneo FC: Hukum Sepakbola Indonesia Sudah Mati Suri
- Johan Ibo Dibebaskan, Pusamania Borneo FC Kecewa
- Persebaya Gelar Latihan Terbatas
- Persebaya Tunggu Kepastian dari PT Liga Indonesia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Rekonsiliasi, Kemenpora Ultimatum Arema dan Persebaya
Bola Indonesia 8 April 2015, 18:54 -
BOPI Dukung Sanksi Menpora Pada PSSI
Bola Indonesia 8 April 2015, 18:45 -
Arema dan Persebaya Bandel, Kemenpora Sanksi PSSI
Bola Indonesia 8 April 2015, 17:57 -
Hasil Pertandingan: Gresik United 3-2 Mitra Kukar
Bola Indonesia 8 April 2015, 17:41 -
Inilah Line-up Gresik United vs Mitra Kukar
Bola Indonesia 8 April 2015, 15:19
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39