Diminati Sejumlah Klub, Aji Santoso Prioritaskan Persela
Rero Rivaldi | 28 Oktober 2017 20:29
Bola.net - - Tampil bagus di Persela Lamongan membuat Aji Santoso mendapat tawaran dari beberapa klub. Akan tetapi, Aji menyatakan akan memprioritaskan Persela.
Sebelumnya, Aji ditunjuk manajemen Laskar Joko Tingkir untuk menggantikan Herry Kiswanto. Sejak membesut Persela pada pekan ke-24, pelatih asal Kota Malang ini berhasil mengangkat performa tim dengan meraup 12 poin dari sembilan pertandingan.
Hal tersebut membuat Aji laris manis di pasaran. Namun, mantan bek tim nasional Indonesia ini mengatakan, dirinya lebih condong bertahan di Lamongan daripada pindah ke klub lain.
Memang sudah ada beberapa klub yang mengharapkan saya untuk bisa jadi pelatih. Ada dua sampai tiga klub, ujar Aji.
Tapi jujur prioritas pertama saya tetap ke Persela, tapi tergantung nanti negosiasi saya terjadi deal atau tidak karena kalau negosiasi kalau masalah nominal itu nomor kesekian. Tapi ada satu item-item yang mereka harus mencari solusinya. Tapi prioritasnya masih ke Persela, sambungnya.
Aji sendiri saat ini masih harus menjalani dua laga sisa di Liga 1 sebelum kontraknya berakhir. Dua tim yang jadi lawannya adalah Persiba Balikpapan dan Barito Putera.
Baca Juga:
- Jamu Persija, Borneo FC Kehilangan Sejumlah Pemain Pilar
- Bambang Pamungkas Jadi Perhatian Khusus Borneo FC
- Spaso Ungkap Makna Selebrasinya Usai Jebol Gawang Persela
- McMenemy Kecewa Meski BFC Kalahkan Persela
- Performa Persela Terpengaruh Absennya Saddil Ramdani
- Haruna Sumitro Jamin Tak Ada Klub Yang Lolos Verifikasi AFC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajemen Persela Puas dengan Kinerja Aji Santoso
Bola Indonesia 27 Oktober 2017, 16:02 -
Spaso Siapkan Selebrasi Gol Khusus Setelah Jadi WNI
Bola Indonesia 27 Oktober 2017, 11:02 -
Lawan Persela, Kemenangan Jadi Harga Mati Bagi Bhayangkara FC
Bola Indonesia 27 Oktober 2017, 01:19 -
Persela Pantang Pulang Tanpa Poin dari Bekasi
Bola Indonesia 26 Oktober 2017, 16:25 -
Tiga Laga Sisa Jadi Penentu Nasib Pemain Persela
Bola Indonesia 26 Oktober 2017, 16:15
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39