Dijegal Surabaya United, ini Reaksi Persebaya
Editor Bolanet | 5 April 2016 12:18
Ketika dikonfirmasi soal tuntutan kubu Surabaya United, asisten manajer Persebaya Surabaya, Chusnul Faried menolak tak banyak komentar. Untuk sementara no comment dulu. Sebab kami belum mendapat konfirmasi dari pihak panitia, kata Faried, Selasa (5/4) siang.
Bersama Probolinggo United dan Deltras Sidoarjo, Persebaya menjadi salah satu peserta Piala Kapolresta Probolinggo. Event ini akan bergulir 8-10 April mendatang di Stadion Banyuangga, Kota Probolinggo.
Saat ini juga saya akan langsung konfirmasi ke pihak panitia penyelenggara. Sebab kami juga belum mendengar kabar tersebut, imbuh Faried.
Sebelumnya, Surabaya United menuntut Persebaya untuk menggunakan nama lain di turnamen ini. Sebab sengketa mengenai nama dan logo Persebaya masih berlangsung di ranah hukum. Serta belum ada produk hukum tetap tentang kasus ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Batal Lawan Semen Padang?
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 14:42 -
Pelatih Kiper Surabaya United Susul Tony Ho ke PBFC
Bola Indonesia 24 Januari 2016, 11:55 -
Evan Dimas Tahun Baruan di Surabaya
Bola Indonesia 1 Januari 2016, 01:05 -
Surabaya United Berlatih Lagi Mulai 7 Januari
Bola Indonesia 31 Desember 2015, 21:11 -
Surabaya United Masih Yakin Lolos Semifinal
Bola Indonesia 13 Desember 2015, 18:16
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39