Digelontor Madura United, Tamparan Keras Bagi Semen Padang
Asad Arifin | 13 Juni 2017 16:27
Bola.net - - Kekalahan telak Semen Padang dari Madura United membuat kecewa manajemen klub berjuluk Kabau Sirah ini. Mereka menyebut bakal menggelar evaluasi menyusul hasil yang diibaratkan sebagai sebuah tamparan keras ini.
Semen Padang harus menelan kekalahan kala bertandang ke kandang Madura United. Pada pertandingan yang dihelat di Stadion Gelora Bangkalan, Senin , gawang Kabau Sirah digelontor enam gol tanpa balas oleh Peter Odemwingie dan kawan-kawan.
Ini adalah tamparan keras. Kita akan lakukan evaluasi, ujar Manajer Semen Padang, Win Bernadino.
Menurut Win, kendati menyakitkan, kekalahan ini bukanlah kiamat bagi Semen Padang. Pasalnya, perjalanan mereka di ajang Liga 1 ini masih panjang. Masih banyak pertandingan yang bisa kita menangkan, tuturnya.
Win juga berpesan agar kekalahan ini tak membuat semangat para penggawa Semen Padang hancur. Menurutnya, tim sukses adalah tim yang mampu bangkit setelah kalah.
Kita tidak boleh tertunduk, tapi kita harus berkepala tegak untuk menatap pertandingan selanjutnya, tandasnya. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesta Setengah Lusin Gol, Madura United ke Puncak Klasemen
Bola Indonesia 12 Juni 2017, 22:38 -
AQ Penasaran Adu Taktik Gomes Oliveira Versus Nilmaizar
Bola Indonesia 11 Juni 2017, 16:01 -
PSM Makassar Tersungkur di Stadion Haji Agus Salim
Bola Indonesia 8 Juni 2017, 23:19 -
Semen Padang Termotivasi Kalahkan Pemuncak Klasemen
Bola Indonesia 7 Juni 2017, 18:59 -
Semen Padang Bantah Rumor Pemecatan Nilmaizar
Bola Indonesia 7 Juni 2017, 16:19
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10