Diego Michiels: Persebaya Nomor Satu
Editor Bolanet | 24 Juli 2012 23:24
Tampil bersama Patrich Wanggai sebagai pemain 'pinjaman', pemain Timnas Indonesia tersebut merasa terpukau dengan dukungan Bonek saat memberikan dukungan timnya.
Bahkan tanpa ragu Diego menyatakan ketertarikannya memperkuat Persebaya di musim kompetisi mendatang. Terima kasih kepada Persebaya dan Bonek. Bagi saya Persebaya merupakan tim nomor satu di Indonesia. Saya berharap musim depan berada di sini (Persebaya), kicau Diego di akun twitter-nya.
Diego saat ini memang tak terikat dengan klub manapun dan sedang menikmati masa liburan. Ia pun tak lupa mengucapkan terima kasih kepada klub nya terdahulu, Persija Jakarta IPL dan rekan-rekannya serta kepada para fans.
Terima kasih kepada semua pemain Persija IPL atas waktu yang menyenangkan. Dan kepada drm24fans (fans Diego) yang selalu mendukung serta kepada semua orang. Saya akan segera kembali.
Pada pertandingan melawan QPR yang berkesudahan 2-1 untuk kemenangan tim tamu, Diego Michiels memulai pertandingan dari bangku cadangan. Bersama rekannya di Timnas, Andik Vermansyah, Diego dimasukkan pelatih Persebaya, Divaldo Alves untuk menggantikan Erol Iba pada pertengahan babak kedua. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wanggai dan Diego Mulai Padu Dengan Persebaya
Bola Indonesia 22 Juli 2012, 11:03 -
Diego Michiels Ingin Perkuat Persebaya
Bola Indonesia 21 Juli 2012, 14:30 -
Diego Michiels: Sepatu Saya Dicuri di Mess Persija Palsu
Bolatainment 6 Juli 2012, 11:10 -
Diego: Zanetti Is Like A Beast
Bola Indonesia 25 Mei 2012, 15:30 -
Nikita Willy Tonton Laga Inter di GBK
Bolatainment 24 Mei 2012, 20:04
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39