Dibekuk Arema, Persebaya Kecewa
Editor Bolanet | 23 Juni 2013 20:26
Kami sangat kecewa dengan pertandingan ini. Kami kecewa baik dengan hasil maupun jalannya pertandingan ini, ujar Media Officer Persebaya, Ram Surahman, dalam sesi konferensi pers usai pertandingan.
Sebelumnya, dalam laga lanjutan Indonesian Premier League musim 2013, Persebaya harus menyerah kalah dari tuan rumah. Unggul terlebih dahulu melalui gol Mario Karlovic, Persebaya harus pulang dengan tangan hampa, menyusul dua gol tuan rumah melalui Putut Waringin Jati dan eksekusi penalti Herman Rhomansyah.
Menit ke-84, para penggawa Persebaya bahkan sempat meninggalkan lapangan. Mereka tidak terima dengan keputusan wasit Saripudin yang menghadiahkan penalti bagi tuan rumah.
Lebih lanjut, Ram menyebut bahwa mereka telah mengirim surat resmi ke match commissioner. Mereka juga memperingatkan PT. Liga Prima Indonesia Sportindo (PT. LPIS), sebagai penyelenggara kompetisi Indonesian Premier League, agar lebih baik dalam menjalankan kompetisi.
Kalau LPIS tidak becus, lebih baik bubarkan saja, tandas Ram (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dapat Kado Pahit, Skuad Persema Terpukul
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:15 -
Pro Duta: Tak Mudah Kalahkan Persema
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:13 -
Raih Poin Penuh di Kandang Lawan, Pelatih Pro Duta Bahagia
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:08 -
Susunan Pemain PSM vs Persija, Rahmat Akhirnya Dimainkan
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 19:01 -
Review IPL: Jamu Pro Duta, Persema Gagal Raih Kado Ulang Tahun
Bola Indonesia 22 Juni 2013, 17:16
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39