Demi Sponsor, Persiba 'Dipaksa' Ikut ISC
Editor Bolanet | 13 April 2016 20:39
Mereka hanya tidak siap dari segi modal. Daripada hanya mengorbankan satu -dan membuat jumlah peserta tinggal 17 orang- yang mengurangi jumlah pertandingan dan membuat perhitungan dengan sponsor berantakan, maka kita pertahankan ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo, yang baru mengikuti Manager Meeting ISC 2016.
Jangan sampai berkurang, apapun alasannya, sambungnya.
Sebelumnya, Persiba Balikpapan sempat diragukan bisa mengikuti kompetisi ISC 2016. Salah satu alasannya kondisi keuangan klub tersebut.
Menyikapi hal ini, PT Gelora Trisula Semesta (PT GTS) sebagai operator ISC turun tangan. Mereka menegaskan bakal menjadi pendamping klub tersebut agar bisa tetap berlaga di ISC.
Lebih lanjut, menurut Ruddy, peserta-peserta ISC lainnya mengaku tak mempermasalahkan langkah PT GTS ini. Ia juga tak mengkhawatirkan independensi PT GTS -sebagai operator- dan Persiba, sebagai peserta.
Kami tidak ada masalah. Kan, bukan di-take over. Pada praktiknya, GTS kan hanya mendampingi. Sementara manajemen yang beroperasi ya manajemen Persiba sendiri, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Arema Cronus dan Persiba, Madura United Melaju ke Final PGK
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 21:43 -
Ini Kunci Surabaya United Kalahkan Persiba
Bola Indonesia 7 Maret 2016, 13:30 -
Permalukan Persiba, Surabaya United ke Semifinal
Bola Indonesia 6 Maret 2016, 21:07 -
Surabaya United Puji Kolektivitas Persiba
Bola Indonesia 6 Maret 2016, 18:14 -
Surabaya United Incar Kemenangan Atas Persiba
Bola Indonesia 6 Maret 2016, 17:58
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39