Delapan Pemain Berebut Sisa Tiga Tempat di PBR
Editor Bolanet | 21 Desember 2013 15:14
Tiga posisi lowong yang tersisa, kini diperebutkan sebanyak delapan pemain yang masih setia menjalani seleksi. Masing-masing yaitu , , Johan Juansyah, Basri Lohy, , Agus Indra Kurniawan, Khoirul Huda dan Saddam Tenang.
Akhir pekan ini, saya pastikan sudah bisa menentukan siapa ketiga pemain terpilih. Kemudian pekan depan, tim dipastikan sudah terbentuk dan fokus pada latihan teknik dan taktik, ungkap pelatih PBR, Dejan Antonic.
Agus Indra Kurniawan diturunkan Dejan ketika PBR beruji coba dengan tim Porda Purwakarta, di Stadion Siliwangi, Bandung, Kamis (19/12). Agus diturunkan sebagai starter bersama tiga pemain seleksi seperti Musafri, Wildansyah, dan Saddam Tenang. Pemain yang biasa disapa Jepang tersebut diplot Dejan Antonic sebagai pengatur serangan.
Penampilan Agus, cukup bagus. Padahal, terlihat masih kecapekan karena baru datang. Saya berharap, dia bisa tampil lebih baik lagi pada uji coba selanjutnya, Sabtu (21/12) nanti, tutur Dejan. (esa/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertanding di Lamongan, PSM Pilih Basis di Sidoarjo
Bola Indonesia 14 Desember 2013, 21:24 -
Asosiasi PSSI DKI Jakarta Diminta Ikut Perhatikan Persija
Bola Indonesia 14 Desember 2013, 21:17 -
Pengcab dan Klub Kalteng Dukung Penuh Persepar
Bola Indonesia 14 Desember 2013, 21:02 -
Besok, Pelatih Jorg Diperkenalkan Pada Pemain PSM
Bola Indonesia 30 November 2013, 20:29 -
Selesaikan Gaji Pemain, Manajemen PSM Segera Nego Kontrak
Bola Indonesia 30 November 2013, 20:05
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39