Dejan Antonic Optimistis Sepakbola Indonesia Bisa Lebih Baik
Editor Bolanet | 30 November 2013 19:10
Saya percaya, kompetisi kita bisa lebih baik lagi. Sepakbola Indonesia juga berpotensi untuk lebih kuat dari saat ini, ujar Dejan, pada .
Memang tak mudah untuk mewujudkan hal ini. Namun, kalau semua pihak bekerjasama untuk memperbaiki sepakbola kita, saya yakin sepakbola kita bisa setara dengan Korea Selatan atau Jepang, sambungnya.
Saat ini, meski diklaim sudah kembali bersatu, sepakbola Indonesia belum lepas seutuhnya dari jerat masalah. Selain masih adanya gugatan beberapa pihak terhadap PSSI melalui Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS), masih banyak pekerjaan rumah yang harus diselesaikan.
Paling akhir, masalah pelunasan gaji dan kesejahteraan pesepakbola nampaknya harus menjadi perhatian khusus PSSI. Banyak pemain yang belum mendapatkan haknya dari musim lalu. Bahkan, salah seorang pemain asing, Salomon Begondo harus meregang nyawa di negeri orang akibat gajinya ditunggak Persipro Probolinggo. Salomon, pemain asal Kamerun ini, akhirnya meninggal dunia Jumat (29/11) sore kemarin karena sakit dan tak mampu membayar biaya pengobatan. (den/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Boaz dan Pangkali Sempurnakan Pesta Juara Persipura
Bola Indonesia 21 September 2013, 18:53 -
Libur Lebaran, Tony Ho Pilih Bertahan di Surabaya
Bola Indonesia 9 Agustus 2013, 22:15 -
Komdis Siap Fasilitasi, PSM Segera Buat Surat Protes
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 16:40 -
Pemain PSM Pasrah Menunggu Hasil Evaluasi
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 16:20 -
Manajemen PSM Keluarkan Hasil Evaluasi Hari Ini
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10