Dejan Antonic Beber Kunci Kemenangan PBR Atas Persita
Editor Bolanet | 14 Januari 2014 20:13
PBR akhirnya memetik kemenangan perdananya di Grup Jawa 1 Inter Island Cup (IIC) 2014. Meski menyimpan Rizki Pellu, Boban Nikolic hingga Bambang Pamungkas, klub berjuluk The Boys Are Back itu tetap mampu memetik tiga angka untuk membuka peluang mereka lolos ke babak berikutnya.
Kami hari ini main dengan enam hingga tujuh pemain yang berbeda. Secara formasi dan permainan kami tetap sama, hanya kami lebih fresh hari ini, ujar Dejan usai laga yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Selasa (14/01).
Meski gol tunggal yang dicetak Gaston Castano berbau keberuntungan, pelatih asal Serbia ini mengaku anak asuhnya tetap tampil sesuai yang diinginkannya. Anak-anak tetap tampil menyerang dan mencetak banyak peluang hari ini, tambahnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights IIC: Persib Bandung 7 - 1 Persita Tangerang
Open Play 13 Januari 2014, 18:17 -
Persita Tangerang Masih Butuh Gelandang Asing
Bola Indonesia 10 Januari 2014, 17:28 -
Persita Tangerang Tanpa Target di Inter Island Cup
Bola Indonesia 8 Januari 2014, 17:45 -
Inilah Alasan Kenji Adachihara Seleksi di Persita
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 22:27 -
Kenji Adachihara Menuju Persita Tangerang
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 22:02
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10