Dedik Setiawan Anggap Borneo FC Sama dengan Tim Liga 1 Lain
Asad Arifin | 5 April 2018 20:05
Bola.net - - Penyerang Arema FC, Dedik Setiawan tak gentar bertandang ke kandang Borneo FC di Stadion Segiri, Senin mendatang. Dedik siap menunjukkan permainan terbaiknya di laga pekan ketiga Go-Jek Liga 1 bersama Bulapak ini.
Bagi Arema FC, laga ini merupakan momen untuk bangkit. Pasalnya, pada dua laga sebelumnya, Arema belum pernah sekalipun meraih kemenangan. Usai ditahan imbang Mitra Kukar, skuat besutan Joko Susilo ini harus menelan kekalahan kala bertandang ke kandang Persija.
Borneo sama dengan tim-tim lain di Liga 1. Kami sudah pernah bertemu di Piala Gubernur Kaltim lalu. Selain itu, saya juga sudah melihat permainan mereka melalui rekaman di internet, ujar Dedik.
Dedik sendiri mengaku tak memiliki target khusus pada pertandingan ini. Pemain yang kerap dijuluki Didier Drogba hanya bertekad menunjukkan permainan terbaiknya. Mengenai hasilnya, nanti kami serahkan pada Yang Maha Kuasa, tuturnya.
Dedik sendiri mengaku tak terpengaruh dengan tekanan yang mengarah pada timnya lantaran dua kali gagal menang. Pemain berusia 24 tahun ini menyebut bahwa tekanan ini ia jadikan motivasi untuk bermain lebih bagus.
Kalau tekanan, ini bukan pertama kalinya. Yang penting saya coba untuk tampil maksimal saja, tandasnya.(den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyerang Muda Arema Ini Sambut Positif Kedatangan Playmaker Anyar
Bola Indonesia 20 Februari 2018, 10:52 -
Dedik Setiawan Siap Gantikan Furtuoso
Bola Indonesia 2 Februari 2018, 16:03 -
Dikontrak Tiga Musim, Penyerang Muda Arema Anggap Mimpi Jadi Nyata
Bola Indonesia 11 Januari 2018, 16:07 -
Alasan Arema Sodori Dua Pemainnya Kontrak Jangka Panjang
Bola Indonesia 10 Januari 2018, 19:28 -
Dedik Setiawan Siap Comeback Kontra Persela
Bola Indonesia 16 September 2017, 06:29
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39