Dedi Gusmawan Diragukan Tampil Lawan Persebaya
Editor Bolanet | 1 September 2014 13:47
Menurut manajer Mitra Kukar, Noor Alam, Dedi mengalami cedera saat timnya menahan imbang tuan rumah Pesipura Jayapura dengan skor 1-1, 29 Agustus lalu. Waktu itu dia benturan sama Boaz Solossa dalam duel udara, kata Noor.
Setelah benturan itu, Dedi tak bisa bermain penuh saat berhadapan dengan Mutiara Hitam. Ia ditarik keluar pada menit ke-66 dan posisinya digantikan Zulchrizal Abdul Gamal. Dia sudah diterapi dan baru sembuh, lanjut Noor.
Soal dia akan diturunkan atau tidak waktu melawan Persebaya, itu tergantung keputusan head coach. Kalau pun harus istirahat lagi, masih banyak pemain lain yang siap menggantikannya, tutup Noor Alam.
Saat ini, tim tamu Persebaya berada di posisi pertama klasemen wilaya timur Indonesia Super League (ISL) dengan 39 poin. Sedangkan Mitra Kukar duduk di peringkat ketiga dengan 34 poin dari total 18 pertandingan. [initial]
(faw/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tantang SFC, Dejan Berharap PBR Tanpa Beban
Bola Indonesia 30 Agustus 2014, 18:50 -
Suharno Harap Penggawa Arema Belajar Dari Kesalahan
Bola Indonesia 30 Agustus 2014, 18:40 -
Dejan Antonic: PBR Siap Tempur Hadapi Sriwijaya
Bola Indonesia 30 Agustus 2014, 18:10 -
The Jakmania Minta Persija Semangat Berikan Kemenangan
Bola Indonesia 30 Agustus 2014, 18:01 -
Benny Dollo Instruksikan Koyak Gawang Barito
Bola Indonesia 30 Agustus 2014, 17:02
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39