Cetak Gol, Spaso Minta Maaf ke Maczman
Editor Bolanet | 2 Februari 2014 19:56
PSM unggul lebih dulu melalui eksekusi penalti kapten tim Ponaryo Astaman pada menit ke-27. Putra Samarinda berhasil menyamakan skor melalui Spasojevic pada menit ke-58. Meneruskan umpan matang Sultan Samma, Spaso yang berdiri bebas dengan gampang menanduk bola tanpa bisa diantisipasi kiper Markus.
Saya rasa skor 1-1 adalah hasil yang paling fair, ucap Spaso kepada wartawan, Minggu (2/2) malam.
Meski senang karena berhasil mencetak gol penyama untuk tim yang ia bela, perasaan berat mendera hati Spaso. Secara personal saya sedikit emosional. Saya minta maaf ke Maczman. PSM selalu ada di hati saya, ujarnya.
Sebelum pindah ke Samarinda, Spaso pernah menjadi bagian dari PSM selama dua musim. Sekarang target saya di setiap pertandingan adalah cetak gol dan bawa tim saya menang, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buta Kekuatan Lawan, Persegres Siap Kejutkan PSM
Bola Indonesia 18 Desember 2013, 04:55 -
Stamina Pemain PSM Makassar Makin Meningkat
Bola Indonesia 14 Desember 2013, 19:48 -
Tak Diakui PSSI, APPI Tetap Berupaya Lindungi Pemain
Bola Indonesia 13 Desember 2013, 16:06 -
Suporter PSM Minta Ban Kapten Tim Dikembalikan ke Syamsul
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 21:30 -
APPI: Klub Kesulitan Keuangan Jangan Paksakan Diri
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 21:09
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39