Cedera Lutut, Fadly Juga Bakal Istirahat Lama
Editor Bolanet | 28 Januari 2013 11:48
Dari diagnosa dokter, gelandang kanan itu juga mengalami robekan di meniscus lutut kirinya. Tim medis PSM, Rudi Latief, mengatakan bahwa Fadly masih harus menjalani pemeriksaan lebih lanjut untuk memastikan seberapa besar cedera yang dialaminya.
Itu baru diagnosa sementara dokter. Dia masih akan kita periksa lagi, mungkin hari ini, Senin (28/1). Mudah-mudahan saja tidak parah, kata Rudi.
Sebenarnya, yang kami takutkan jika cederanya seperti yang dialami Rahmat. Maka, harus istirahat dalam waktu yang cukup lama, lanjutnya.
Pelatih Petar Segrt ikut was-was dengan kondisi anak asuhnya itu. Ia khawatir hal ini bisa mengganggu persiapan timnya. Rahmat cedera, sekarang Fadly. Pemain kita di timnas juga belum tahu kapan kembali ke klub. Kita krisis pemain sekarang, ujarnya. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petar Sebut 3 Away Beruntun Rugikan Kondisi Pemain PSM
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 20:50 -
Pekan Depan, Petar Kembali Buka Seleksi Pemain
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 19:34 -
Petar Harap Timnas Mainkan Lebut dan Deny Lawan Irak
Tim Nasional 25 Januari 2013, 19:00 -
Petar Segrt Ingin Pemain Asing Asia Tetap Diseleksi
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 17:49 -
Petar Merencanakan Training Camp di Luar Makassar
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 16:45
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39