Cari Lawan Kuat di Bali Island Cup, Dejan Ukur Kemampuan PBR
Editor Bolanet | 11 Maret 2015 19:30
Pelatih Kepala PBR, Dejan Antonic, mengatakan jika akan menjadikan turnamen tersebut dengan sangat baik. Pasalnya, diungkapkan Dejan, ingin mengukur kemampuan para pemainnya jelang kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2015, diputar pada 4 April mendatang.
Dari turnamen tersebut, Dejan mengungkapkan akan mengetahui sejauh mana kemampuan The Boys Are Back setelah ditinggalkan beberapa pemain. Di antaranya yakni Bambang Pamungkas, T.A. Musafri, Dias Angga, dan Rizky Pellu.
Saya ingin bisa mengetahui bagaimana tim PBR setelah ditinggal beberapa pemain musim lalu. Selama ini, kami juga belum pernah bertemu lawan-lawan yang kuat, tukas Dejan Antonic. (esa/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelajar SMAN 8 Kota Bekasi Jadi Kapten di Real Madrid
Bola Indonesia 10 Maret 2015, 21:33 -
PSSI dan BTN Tunjuk Gede Widiade Jadi Manajer Timnas U-23
Bola Indonesia 10 Maret 2015, 19:04 -
Laskar Joko Tingkir Benahi Transisi dan Komunikasi
Bola Indonesia 10 Maret 2015, 18:30 -
Persela Fokus Perbaiki Lini Belakang
Bola Indonesia 10 Maret 2015, 18:15 -
Bos Persebaya Manajer Timnas U-23?
Tim Nasional 10 Maret 2015, 18:06
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39