BSU: Abdel dan Fatchoy Fifty-fifty, Helber Oke
Editor Bolanet | 20 Juli 2016 11:15
Abdel dan Fatchoy adalah tumbal dari kemenangan BSU atas tuan rumah Mitra Kukar, Minggu (17/7) lalu. Fatchoy mengalami benturan. Sehingga kondisinya kurang fit. Kemarin sudah bisa jogging. Kondisinya baru 70 persen, kata Fatkur Rohman Kafrawi, pelatih fisik BSU.
Cedera yang dialami Abdel mungkin lebih parah. Abdel sudah diterapi, tapi saya tidak bisa jawab bagaimana perkembangan kondisinya, imbuh dosen Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Surabaya (Unesa) ini.
Kabar baiknya, BSU bisa menurunkan pemain berpaspor Timor Leste, Paulo Helber. Sebab, menurut Fatkur, pemain berkepala pelontos ini sudah siap untuk merumput.
Untuk Fatchoy, BSU memiliki stok melimpah. Masih ada nama Dany Saputra, Sahrul Kurniawan dan Eljo Iba. Sedangkan sebagai pengganti Abdel, mereka punya Wahyu Subo Seto dan Ilham Udin Armaiyn. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Misi Madura United, Gusur Arema di Puncak Klasemen
Bola Indonesia 19 Juli 2016, 23:51 -
Modal Kemenangan Lawan Persiba, PSM Siap Curi Poin di Madura
Bola Indonesia 19 Juli 2016, 21:10 -
Arema Cronus Harap Kutukan Mereka Segera Berakhir
Bola Indonesia 19 Juli 2016, 21:07 -
Cedera Lawan Persela, Dani Jalani Pemeriksaan MRI
Bola Indonesia 19 Juli 2016, 20:06 -
Ini Kunci Kemenangan Arema Cronus Lawan Persela
Bola Indonesia 19 Juli 2016, 19:58
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39