BOPI Tak Akan Beri Toleransi Pada Verifikasi ISC 2016
Editor Bolanet | 8 April 2016 17:42
Peraturan adalah peraturan. Kami tidak ada tawar-menawar, ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, pada .
Yang kami lakukan bukan mempersulit. Kami hanya menjalankan aturan yang ada, untuk melindungi semua pihak terkait, sambungnya.
Sebelumnya, beredar kabar bahwa PT GTS dan klub-klub peserta tak terlalu menghiraukan sejumlah persyaratan BOPI. Mereka tak takut BOPI tidak mengeluarkan rekomendasi -yang berakibat tak terbitnya perizinan kepolisian- karena menilai ajang ini telah mendapat restu istana.
Mengenai beredarnya kabar ini, Heru mengaku tak tahu. Namun, ia yakin bahwa kabar tersebut sekadar desas-desus.
Saya yakin, semua pihak akan menghargai prosedur dan peraturan yang mempertimbangkan kepentingan semua pihak, termasuk kepentingan negara, tegasnya.
Apalagi sampai menyangkut restu istana. Saya yakin mereka akan mematuhi aturan. Bukankah pembenahan tata kelola sepakbola, termasuk kepatuhan terhadap aturan, merupakan cita-cita Presiden juga? Heru menandaskan. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BOPI Pertanyakan Status Penyelenggara ISC
Bola Indonesia 6 April 2016, 19:58 -
BOPI Tak Akan Begitu Saja Rekom ISC
Bola Indonesia 6 April 2016, 19:46 -
BOPI Pertanyakan Legal Standing ISC
Bola Indonesia 4 April 2016, 19:21 -
Gulirkan ISC, PT GTS Harus Koordinasi Dengan Tim Transisi
Bola Indonesia 30 Maret 2016, 20:48 -
BOPI Berikan Lampu Hijau untuk ISC
Bola Indonesia 25 Maret 2016, 02:02
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39