BOPI: Piala Kemerdekaan dan Piala Presiden Belum Penuhi Ekspektasi
Editor Bolanet | 26 Oktober 2015 14:30
Dua turnamen ini memang berhasil menggairahkan lagi sepakbola di Indonesia, ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, pada .
Baik Piala Presiden dan Piala Kemerdekaan belum menunjukkan perbaikan tata kelola sepakbola seperti yang diminta, sambungnya.
Sebelumnya, usai PSSI menghentikan kompetisi di tengah jalan, dua turnamen digelar sesuai rekomendasi BOPI. Dua turnamen ini adalah Piala Kemerdekaan yang dihelat Cataluna Sportindo dan Piala Presiden, yang diselenggarakan Mahaka Sports.
Pada Piala Kemerdekaan, yang mempertemukan klub-klub Divisi Utama, PSMS Medan sukses menjadi juara. Sementara, pada Piala Presiden, yang diikuti klub-klub ISL, Persib Bandung sukses menjadi jawara.
Lebih lanjut, Heru membeber yang dimaksud dengan perbaikan tata kelola sepakbola yang diharapkan BOPI. Menurutnya, alih-alih sekadar meriah, turnamen juga harus akuntabel dan auditabel.
Tak ketinggalan adanya penerapan regulasi turnamen yang konsisten dan bertanggungjawab, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Piala Presiden, BOPI Dorong Penyelenggaraan Turnamen-Turnamen Sepakbola
Bola Indonesia 9 Oktober 2015, 17:46 -
BOPI Sesalkan Tindakan PSSI Hukum Perangkat Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 9 Oktober 2015, 17:43 -
Ihwal Mogoknya Bonek FC, BOPI Akan Minta Penjelasan Mahaka Sports
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 19:52 -
BOPI Sayangkan Insiden WO Bonek FC
Bola Indonesia 29 September 2015, 17:22 -
Disuruh Ganti Nama, Persebaya United Belum Tentukan Sikap
Bola Indonesia 23 September 2015, 20:54
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23