BOPI Minta PT LI Manfaatkan Waktu Yang Diberikan
Editor Bolanet | 18 Februari 2015 03:09
Karena itu, Ketua Umum BOPI, Noor Aman, mengatakan memberi waktu kepada PT LI untuk memenuhi seluruh persyaratan yang sudah diminta, yakni seminggu setelah kick-off kompetisi ISL musim 2015.
Untuk daftar pemain, sampai sekarang belum final. Dalam sebuah klub, tercatat terdapat 30 pemain. Namun, ada yang baru dikontrak 18 dan 20. Karena itu, akan diberi kesempatan satu minggu setelah kick-off. PT LI harus menyampaikan laporan, baik pemain lokal dan asing, termasuk dengan keterangan izin tinggal atau Kitas, terangnya.
Hal-hal yang sifatnya kewajiban pajak, itu hanya berupa himbauan kepada atlet, pemain untuk sadar pajak. Seberapa jauh untuk memenuhi. Mereka akan berusaha keras untuk taat pajak, imbuhnya.
Seluruh hal tersebut, disampaikan Noor Aman usai pihaknya menjalani pertemuan dengan PT LI dan 18 klub ISL musim 2015, di Gedung Kemenpora, Senayan, Jakarta, Selasa (17/2). Proses tersebut, tidak hanya berjalan lama, melainkan tertutup.
Selain Noor Aman, dari pihak BOPI hadir pula Heru Nugroho selaku Sekjen. Kemudian perwakilan klub ISL yang hadir, di antaranya CEO Persebaya Gede Widiade, Ketua Umum Persija Ferry Paulus, Sekretaris Tim Persipura Rocky Bebena dan General Manager Arema Rudy Widodo.
Lalu dari pihak PT LI, yakni Joko Driyono sebagai CEO, Sekretaris PT LI Tigor Shalomboboy, Hinca IP Panjaitan sebagai Ketua Komite Disiplin dan Ketua Departemen Integritas PSSI. (esa/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Manajer Persija, Saefullah Tunggu Putusan Ahok
Bola Indonesia 17 Februari 2015, 20:11 -
PT Jakpro: Persija Akan Dikelola Secara Korporasi
Bola Indonesia 17 Februari 2015, 19:33 -
Soal Izin ISL, Menpora Minta Polisi Koordinasi Bersama BOPI
Bola Indonesia 17 Februari 2015, 19:12 -
Buang Oscar, Mitra Kukar Gaet Eks Bomber EPL
Bola Indonesia 17 Februari 2015, 16:55 -
Pusamania Borneo FC Royal Terhadap Pemain Loyal
Bola Indonesia 17 Februari 2015, 15:25
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23