BOPI Ancam Masa Depan Evan Dimas Cs
Editor Bolanet | 2 April 2015 20:38
Persebaya memang menggunakan jasa banyak pemain muda pada kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2015. Persebaya juga memiliki tujuh pemain jebolan Timnas U-19. Satu di antara ketujuh pemain itu adalah Evan Dimas Darmono, salah satu ikon pemain muda di Indonesia dewasa ini.
Menurut Fandi, keputusan BOPI yang tidak memberikan rekomendasi kepada Persebaya untuk berkompetisi di ISL 2015, bisa mengancam masa depan para pemain. Tak terkecuali para penggawa muda yang baru menapaki karier profesional.
Kalau keputusan BOPI seperti ini jelas mengecewakan. Apalagi Persebaya kan banyak dihuni pemain muda. Bagaimana nasib kita yang baru mengawali karier kalau keputusannya seperti itu. Keputusan ini bisa mematikan karier kita semuanya, ucap putra sulung Yusuf Ekodono ini. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nyerang Lagi, Persebaya Sebut BOPI tak Objektif
Bola Indonesia 1 April 2015, 21:01 -
Kompetisi Menyimpang, BOPI Akan Cabut Rekomendasi ISL
Bola Indonesia 1 April 2015, 20:45 -
Kemenpora Dukung Penuh Keputusan BOPI
Bola Indonesia 1 April 2015, 20:25 -
PT LI: Dengan 16 Klub, Kompetisi Tidak Bisa Dijalankan
Bola Indonesia 1 April 2015, 20:12 -
Kemenpora Laporkan Hasil Verifikasi BOPI ke Presiden RI
Bola Indonesia 1 April 2015, 20:06
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39