Bontang FC Terpukau Gelora Bung Tomo
Editor Bolanet | 12 Mei 2012 18:30
Laskar Khatulistiwa mendapatkan jatah jajal lapangan pada pukul 08.00 WIB pagi tadi (12/5), satu jam usai Persebaya berlatih di tempat yang sama. Emeleu Serge dan kawan-kawan terlihat bersemangat berlatih dengan kondisi rumput yang rata dan bagus dari stadion tersebut. Jauh dari kondisi lapangan stadion home base mereka, Stadion Mulawarman.
Lapangan ini sangat bagus, ini memang benar-benar standar internasional, tegas pelatih Edi Simon pada Bola.net di sela-sela latihan. Mudah-mudahan dengan lapangan seperti ini permainan kita akan lebih bagus lagi.
Bisa dipastikan stadion berkapasitas 60 ribu penonton itu akan kembali penuh dengan Bonekmania besok. Sebab, sudah dua bulan ini mereka tak menyaksikan tim kebanggaan mereka itu bermain di Surabaya. Apalagi pertandingan tersebut tidak ditayangkan live oleh televisi.
Ditanya tentang pressure yang akan diberikan Bonekmania pada mereka, Edi mengaku tak akan terbebani. Saya rasa ndak ada masalah. Anak-anak pemain profesional, mereka pasti bisa mengatasi pressure seperti itu, tandasnya.
Ketakjuban Bontang FC pada GBT belum berhenti di situ saja. Usai latihan mereka menyempatkan diri untuk berfoto bersama sebagai kenang-kenangan kalau mereka pernah berada di sana. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Divaldo Fokus Recovery Fisik Persebaya IPL
Bola Indonesia 11 Mei 2012, 15:50 -
Kartu Merah Dihapus, Halil Bisa Main Lawan Bontang FC
Bola Indonesia 11 Mei 2012, 10:00 -
Andik Vermansyah Kembali ke Persebaya Surabaya
Bola Indonesia 10 Mei 2012, 22:45
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10