Bonek Bakal Hijaukan Bandung Demi Persebaya United
Editor Bolanet | 1 September 2015 12:09
Salah seorang pentolan Bonek, Devara Noumanto mengungkapkan bahwa Bonek akan berangkat ke Bandung dalam jumlah yang besar. Lebih dari 1000 Bonek akan hijaukan Bandung. Itu belum termasuk yang ada di daerah, tuturnya kepada , Selasa siang.
Sinyo, begitu ia akrab disapa, mengatakan bahwa Bonek akan berangkat mulai hari ini. Ada yang naik kereta, pesawat maupun kendaraan pribadi, urai bapak dua putra ini. Gelombang akan berangkat hari ini. Nanti puncaknya tanggal 4 dan 5 September, tutur Sinyo.
Menurut pria bermata sipit ini, Bandung memang menjadi rumah kedua bagi Bonek. Ini tak lepas dari hubungan yang sangat akrab antara Bonek dengan Bobotoh dan Viking. Anak-anak Bonek sudah tak sabar untuk bertemu saudara-saudara kami di Bandung, tegas mantan manajer band beraliran metal ini. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Harus Paham Duduk Perkara Dualisme Persebaya
Bola Indonesia 30 Juni 2015, 09:54 -
Bonek Akan Serbu Kantor Kemenpora
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 11:22 -
Sepakbola Indonesia Makin Runyam, Bonek Minta Menpora Dicopot
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 11:16 -
QNB League Terhenti, Bonek Tuntut Jokowi Turun Tangan
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 10:39 -
QNB League Buyar, Bonek Minta Menpora Bertanggungjawab
Bola Indonesia 4 Mei 2015, 10:23
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39