Boaz Solossa Siap Turun Hadapi Pusamania Borneo FC
Editor Bolanet | 13 Juli 2016 19:54
Sejauh ini, kondisi Boaz sudah oke, ujar Pelatih Fisik Persipura Jayapura, Irwansyah, pada Bola.net. Dia sudah bisa bersiap untuk bisa turun lawan PBFC, sambungnya.
Sebelumnya, Boaz Solossa mengalami cedera pada laga terakhir mereka sebelum libur lebaran kontra Sriwijaya FC lalu. Kapten tim Persipura Jayapura ini terkena cedera hamstring pada laga tersebut.
Persipura sendiri bakal menghadapi PBFC pada laga pekan kesepuluh ISC A 2016. Pertandingan akan dihelat di Stadion Segiri Samarinda, Jumat (15/07).
Sementara itu, kesembuhan Boaz tak diikuti Yoo Jae Hoon. Penjaga gawang Persipura ini belum pulih dari cedera serupa yang juga didapatkan di laga kontra Sriwijaya FC tersebut.
Saat ini, Yoo masih harus menjalani terapi untuk memulihkan cederanya, tandas Irwansyah. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Jayapura Akhiri TC di Kota Batu
Bola Indonesia 12 Juli 2016, 14:45 -
Kiper Persipura Punya Alasan Jagokan Prancis Juara Euro 2016
Commercial 10 Juli 2016, 15:34 -
Sebulan Tak Pulang Kampung, Persipura Jayapura Tak Risau
Bola Indonesia 9 Juli 2016, 17:19 -
Milo Senang Arema Cronus Lalui Ramadan Dengan Baik
Bola Indonesia 8 Juli 2016, 19:55 -
Jelang Lawan Sriwijaya, Persipura Terus Berbenah
Bola Indonesia 2 Juli 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23