Boaz Dapat Peran Baru di Persipura
Editor Bolanet | 4 Agustus 2016 12:15
Pemandangan ini nampak dalam sesi berlatih Persipura selama tiga hari terakhir. Boaz yang biasanya beroperasi sebagai winger dan penyerang utama, kini lebih banyak bergerak di lapangan tengah. Besar kemungkinan ia adalah playmaker anyar Persipura.
Mungkin Boaz lihat kita susah di tengah, makanya dia turun. Tapi yang lain bisa masuk ke posisinya. Jadi tidak apa-apa, tidak ada masalah, komentar pelatih Persipura, Angel Alfredo Vera usai sesi latihan di Stadion Brawijaya komplek Makodam V/Brawijaya.
Alfredo menambahkan bahwa dia akan berbicara dengan Boaz tentang posisi favoritnya. Yang saya tahu posisi Boaz di sayap. Jadi nanti saya akan bicara dengan pemain dimana posisi yang membuatnya nyaman, ucap pelatih asal Argentina ini.
Eka nahkoda Persegres Gresik United dan Persela Lamongan ini memberi garansi kepada semua pemain, bahwa mereka punya peluang yang sama untuk bisa merumput. Disini satu tim, siapa saja bisa bermain. Tergantung strategi pelatih, tutup Alfredo. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Sebut BSU Tim Berkualitas
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 16:58 -
Persipura Bisa Gali Informasi dari Tony Ho
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 16:54 -
Jafri Sempat Ditawari Bina Usia Muda Persipura
Bola Indonesia 2 Agustus 2016, 16:36 -
Persipura Kantongi Kekuatan BSU
Bola Indonesia 2 Agustus 2016, 11:24 -
Latih Persipura, ini Kesan Alfredo Vera
Bola Indonesia 2 Agustus 2016, 11:18
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39