Bhayangkara SU Datangkan Striker Timor Leste
Editor Bolanet | 11 Mei 2016 15:54
Komposisi pemain asing Bhayangkara SU memang berkurang selepas mereka mendepak Malcolm, Rabu (11/5) hari ini. Yang jelas kami akan cari pemain lagi. Khususnya yang berposisi sebagai penyerang, kata Ibnu Grahan, pelatih Bhayangkara SU.
Terpisah, Rahmad Sumanjaya, corporate secretary Bhayangkara SU mengamini rencana mendatangkan pemain asing ini. Rahmad mengatakan bahwa striker anyar itu akan mulai latihan, Kamis (12/5) besok.
Besok akan datang pemain baru dari Timor Leste. Posisinya jelas striker, kata Rahmad. Meski begitu, Rahmad mengaku tak tahu nama pemain anyar itu. Informasinya, Bhayangkara SU akan mendaratkan pemain cadangan Mitra Kukar, Alan Leandro da Silva Pinhero. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara SU Bentrok Dengan Arema Akhir Pekan ini
Bola Indonesia 9 Mei 2016, 12:45 -
Pelatih Bhayangkara SU Puji PS TNI
Bola Indonesia 7 Mei 2016, 12:53 -
Bhayangkara SU Ahli Penalti, ini Penjelasan Ibnu Grahan
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 21:20 -
Bhayangkara SU Ahli Penalti, ini Penjelasan Ibnu Grahan
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 21:20 -
Bhayangkara SU Sering Diselamatkan Penalti
Bola Indonesia 4 Mei 2016, 21:12
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39