Bhayangkara FC Hanya Lepas Dua Pemain ke Timnas
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 14:02
Tiga penggawa Bhayangkara FC sudah didaftarkan oleh Alfred Riedl untuk Piala AFF 2016. Ketiga pemain tersebut adalah, Evan Dimas Darmono, M. Hargianto dan Putu Gede Juni Antara. Dari tiga nama itu, kemungkinan besar sosok Putu Gede lah yang akan digandoli.
Kemarin kita sempat kaget. Karena sesuai dengan kesepakatan dengan teman-teman klub, yang dipanggil ke Timnas adalah dua pemain. Begitu dapat info tiga, kita langsung bicarakan dengan pelatih, jabar AKPB Sumardji, asisten manajer Bhayangkara FC.
AKPB Sumardji menambahkan, Bhayangkara FC sangat bangga karena Timnas memberi kesempatan pemainnya untuk mengabdi ke negara. Kita dukung sepenuhnya. Sebab kita bangga. Dapi jalau diambil tiga, akan sangat memberatkan, ungkapnya.
Oleh karena itu, Bhayangkara FC menyatakan bahwa mereka hanya akan mengirim dua nama ke Timnas di ajang Piala AFF 2016 nanti. Kita sudah sepakat. Mungkin yang akan kita lepas hanya dua saja. Diambil dua saja kondisinya kurang begitu maksimal, pungkasnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andritany dan Kurnia Meiga Masih Dipercaya Riedl
Tim Nasional 24 Oktober 2016, 21:50 -
Riedl Pernah Dikecewakan Pemain Naturalisasi
Tim Nasional 24 Oktober 2016, 20:29 -
Alfarizi: Persaingan di Timnas Indonesia Berat
Tim Nasional 24 Oktober 2016, 18:39 -
Akui Persaingan Ketat di Timnas, Adam Alis Pasrah
Tim Nasional 24 Oktober 2016, 17:53 -
Gunawan Dwi Cahyo Kaget Didaftarkan ke Piala AFF
Tim Nasional 24 Oktober 2016, 13:50
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10