Bhayangkara FC Akui Berat Lawan Arema FC
Afdholud Dzikry | 22 April 2017 18:45
Bola.net - - Bhayangkara FC (BFC) tak mau banyak sesumbar jelang menantang Arema FC. The Guardian, julukan Bhayangkara FC, mengaku laga tandang perdana mereka di Liga 1 ini tak bakal berjalan dengan mudah.
Pelatih BFC, Simon McMenemy, laga kontra Arema bakal berlangsung sulit. Pasalnya, anak asuhnya baru saja melakoni laga kontra Perseru Serui pada tengah pekan ini.
Ini bakal membuat pertandingan ini bakal berat bagi kami, ujar McMenemy.
Pelatih asal Skotlandia ini menilai perjuangan timnya bakal kian berat pada laga ini. Pasalnya, tiga pemain muda yang selama ini menjadi andalannya -Evan Dimas Darmono, Putu Gede Juni Antara dan Dendy Sulistiawan- harus absen karena mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas U-22.
Selain itu, Arema juga bakal didukung suporter mereka, tuturnya.
Bhayangkara FC bakal menghadapi Arema FC pada laga pekan kedua mereka di ajang Liga 1. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Minggu .
Sebelum laga ini, Bhayangkara FC sukses meraih kemenangan pada laga perdana mereka. Menjamu Perseru Serui, Kamis (20/04) lalu, Wahyu Tri Nugroho dan kawan-kawan menang dengan skor 2-1.
Sementara itu, kendati mengaku laga ini bakal berlangsung berat, McMenemy tak kehilangan optimisme. Ia berharap dan yakin tim besutannya tetap bisa meraih poin pada laga kontra Arema.
Kami akan tampil percaya diri dan semoga dapat hasil terbaik, tandasnya.(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Tak Terbebani Tekanan Publik Stadion Kanjuruhan
Bola Indonesia 21 April 2017, 21:16 -
Arema FC Optimistis Kalahkan Bhayangkara FC
Bola Indonesia 21 April 2017, 19:13 -
Status Pino, Arema FC Tunggu MCM
Bola Indonesia 21 April 2017, 19:11 -
Marquee Player Arema FC Sudah Kantongi ITC
Bola Indonesia 21 April 2017, 16:35 -
Arema FC Asah Situasi Set Piece
Bola Indonesia 20 April 2017, 22:07
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39