Besok, PSM Uji Coba Lawan Barca FC
Editor Bolanet | 7 Maret 2014 19:43
Tim akan beruji coba agar pemain tidak kehilangan feeling tanding. Pasalnya, kompetisi jeda agak lama, sekitar 2 minggu, kata pelatih PSM, Rudi William Keltjes.
Pria yang kerap disapa Rudi Keltjes ini mengatakan bahwa dia tidak akan terlalu memaksakan para pemainnya dalam ujicoba nanti. Karena pertandingan sesungguhnya ada di kompetisi ISL yang saat ini dijalani PSM.
Saya tidak ingin mereka memaksakan diri karena kompetisi sebenarnya ada di ISL. Saya tidak ingin ada pemain yang cedera dengan kondisi lapangan seperti ini, tambah mantan pelatih Persebaya Surabaya itu.
Meski hanya bertajuk uji tanding, Rudi tetap menginginkan agar para pemainnya fokus dan konsentrasi. Rudi juga meminta anak asuhnya tidak memandang remeh lawan meski berasal dari tim amatir. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Benahi Lini Belakang Jelang Lawan Persija
Bola Indonesia 6 Maret 2014, 19:44 -
Pelatih PSM Yakin Masih Bisa Tembus Empat Besar
Bola Indonesia 6 Maret 2014, 19:01 -
Hadapi Persija, Sriwijaya FC Turunkan Para Pemain Terbaik
Bola Indonesia 6 Maret 2014, 17:15 -
Boaz Solossa Bersyukur Istri dan Anak Selamat dari Kebakaran
Bolatainment 6 Maret 2014, 14:28 -
Akibat Agenda Timnas, Persebaya Dibikin Pusing
Bola Indonesia 6 Maret 2014, 11:21
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10