Bermodalkan Kekompakan, PBFC Bertekad Kalahkan Bali United
Editor Bolanet | 26 April 2016 11:29
Meski harus bermain tandang, namun bek PBFC Leonard Tupamahu yakin timnya mampu meraih kemenangan. Bek 32 tahun itu pun sudah mempersiapkan bekal yang akan dibawa ke markas Bali United.
Saya sangat optimis PBFC bakal menang. Kekompakan dan atmosfer tim yang bagus menjadi modal buat kami, ujar Leonard saat dihubungi , Selasa (26/4) pagi.
Leonard mengungkapkan, saat ini timnya sudah dalam keadaan siap tempur. Meskipun, PBFC baru saja kedatangan pelatih anyar dari Montenegro Dragan Djukanovic.
Secara fisik dan taktik kami sudah melakukan persiapan selama tiga minggu ini. Di bawah pelatih baru, pada pertandingan nanti kami tinggal menerapkan apa maunya pelatih, tutur Leonard.
Lebih lanjut, mantan pemain Persija Jakarta itu mengaku lebih percaya diri dengan kedatangan tiga legiun asing. Mereka adalah Pedro Javier Velasquez, Tarik Boschetti dan Edilson Tavares.
Kami juga punya pemain-pemain yang cukup berpengalaman di liga. Skuat PBFC saat ini diisi para pemain yang punya jam terbang, Leonard mengakhiri. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Kunci Kemenangan PBFC di Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 14 Maret 2016, 08:37 -
Arema Cronus Akui Gagal Pinang Tiga Bintang Lokal
Bola Indonesia 4 Februari 2016, 12:18 -
Leonard Tupamahu Jagokan Arema di Babak Delapan Besar
Bola Indonesia 4 Desember 2015, 14:38 -
Huistra Akui Leo Tupamahu Buat Pelanggaran Tak Perlu
Bola Indonesia 19 November 2015, 22:09 -
Bekuk PBR, Persija Buat Start Sempurna di Piala Jenderal Sudirman
Bola Indonesia 19 November 2015, 21:35
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39