Berhemat, Persegres Pangkas Pemain
Editor Bolanet | 13 Juni 2015 10:24
Sekretaris tim Persegres, Hendri Febry mengungkapkan, akan ada beberapa pemain yang tidak diperpanjang kontraknya. Tenaga mereka tak akan digunakan pada kompetisi ISL musim depan.
Ada enam pemain bakal coret. Itu berdasarkan rekomendasi dari rapor pemain, ucap Hendri.
Selain berdasarkan rapor pemain, pencoretan terhadap keenam pemain itu juga sebagai penghematan anggaran. Apalagi sampai dengan saat ini belum ada titik terang mengenai kelanjutan kompetisi sepakbola Indonesia.
Info resmi dari PT Liga Indonesia, belum ada perkembangan sama sekali sampai dengan saat ini. Saya kira status kompetisi hingga detik ini tetap belum ada kepastian, jabarnya.
Nama-nama pemain yang dicoret akan diketahui pada akhir Juni ini.[initial]
Jangan Lewatkan!
- Target 12, Tim Transisi Klaim 10 Klub Pastikan Ikut Piala Presiden
- Status Tuan Rumah Tiga Kompetisi, PSSI Tunggu Kepastian AFF dan AFC
- Surat Sanksi Banyak Kejanggalan, Kredibilitas FIFA Dipertanyakan
- Ihwal Sanksi FIFA, Pemerintah Siap Tanggung Jawab
- Kemenpora Temukan Sejumlah Kejanggalan Pada Surat FIFA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub ISL Sudah Sepakat Tolak Piala Presiden
Bola Indonesia 12 Juni 2015, 11:55 -
PSSI Disanksi FIFA, Ini Harapan Rahmad Darmawan
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 16:16 -
Greg Nwokolo: Seandainya Menpora Juga Pesepakbola
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 14:34 -
Hengkang, Greg Mengaku Tak Ada Masalah dengan Persija
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 14:09 -
Arema dan Bali United Bakal Dipertemukan di Banyuwangi
Bola Indonesia 8 Juni 2015, 12:21
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39