Bendol Syukuri Poin Penuh di Kandang Persepam MU
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 10:33
Sebiji gol yang dicetak gelandang asal Nepal, Rohit Chand di menit 46 membuat sudah cukup untuk membuat Sape Kerap malu di hadapan pendukungnya sendiri.
Tuan rumah bermain bagus, tetapi kita bisa memanfaatkan dalam peluang. Kita beruntung petang ini mampu mengalahkan tuan rumah, ucap Bendol, seperti dilansir situs resmi ISL.
Pertandingan selanjutnya kita akan menghadapi Persela Lamongan tanggal 16 Juni. Kita akan bermain tanpa A Marzukih karena akumulasi kartu tetapi sang kapten Fabiano sudah bisa bermain lawan Lamongan setelah absen di pertandingan petang ini karena akumulasi kartu kuning, imbuhnya.
Berbeda dengan Bendol, pelatih Persepam MU, Daniel Roekito malah menyesali kegagalan meraih poin penuh di kandang sendiri. Daniel menganggap permainan sudah berimbang dan Persepam hanya kalah beruntung.
Anak-anak sudah berusaha maksimal, banyak pelajaran yang bisa diambil atas kekalahan ini. Sebenarnya kita juga banyak peluang tetapi kita belum dinaungi keberuntungan, ucap Daniel Roekito.
Kemenangan ini membawa Persija naik ke posisi 10 klasemen sementara ISL dengan torehan 28 poin. Sementara Persepam masih tertahan di peringkat ke-13 dengan 25 poin dari 23 laga. (isl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Jakmania Berharap Tren Positif Persija Terus Menanjak
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 19:38 -
Review ISL: Rohit Chand Antar Persija Curi Tiga Poin di Madura
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 18:30 -
Sartono Anwar Jagokan Persipura Sebagai Juara
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 11:44 -
Persisam Target Bawa Pulang Poin di Kandang Persiwa
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 11:40 -
Arema Waspadai Eksekusi Bola Mati Persegres
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 11:38
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23