Begini Tekad Semeru FC untuk Tetap Lolos ke 8 Besar
Ari Prayoga | 5 Oktober 2017 04:47
Bola.net - - Persigo Semeru FC hanya mampu meraih satu poin saat menjamu Persebaya Surabaya dalam lanjutan babak 16 besar Liga 2 di Jember Sport Garden, Rabu (4/10). The Volcano pun harus tergusur ke posisi ketiga klasemen sementara Grup C dengan mengoleksi lima poin.
Menurut Pelatih Persigo Semeru FC, Putut Widjanarko untuk bisa lolos ke babak 8 besar, tentu peluang timnya cukup berat. Sehingga mau tidak mau, di dua laga sisa yakni saat menghadapi Kalteng Putra dan PSBS Biak harus mampu menyapu bersih poin.
Lawan Kalteng kita target bisa curi poin di sana, di home kita target menang lawan PSBS Biak, untuk memuluskan jalan ke delapan besar, ungkap Putut.
Putut menilai untuk bisa menang di markas Kalteng Putra bukanlah sesuatu yang mudah. Namun mantan pemain Persebaya Surabaya itu menganggap Laskar Isen Mulang -julukan Kalteng Putra- juga tak superior karena belum mampu mengalahkan Persebaya.
Kalteng tim tangguh, cuma dia tidak menang lawan Persebaya, sama dengan kita. Sama-sama tangguh, dia kalah di Lumajang sama kita. Cuma mungkin dia akan membalas, imbuh Putut.
Putut menegaskan akan memaksimalkan jeda pertandingan selama tiga hari untuk recovery pemain. Dan meskipun berat, ia bertekad untuk tetap mempersiapkan tim sebaik mungkin dengan waktu yang mepet.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semeru FC Tetap Puas Dapat Satu Poin di Kandang
Bola Indonesia 4 Oktober 2017, 20:26 -
Laga Kontra Persebaya Menentukan Langkah Semeru FC
Bola Indonesia 4 Oktober 2017, 06:21 -
Semeru FC Optimis Bisa Taklukkan Persebaya
Bola Indonesia 4 Oktober 2017, 05:50 -
Semeru FC Pantau Kondisi Reza Mustofa
Bola Indonesia 3 Oktober 2017, 03:18 -
Misi Revans Semeru FC atas Persebaya
Bola Indonesia 2 Oktober 2017, 18:01
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39