Begini Alasan PSSI Izinkan Perseru Main di Stadion Marora
Afdholud Dzikry | 11 April 2017 08:51Bola.net - - PSSI akhirnya memperbolehkan Perseru Serui untuk menggunakan Stadion Marora sebagai kandang mereka di kompetisi Liga 1 musim 2017. Hal itu dikarenakan pemerintah setempat siap menyediakan pesawat besar untuk mengangkut tim tamu.
Sebelumnya, PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator telah melakukan verifikasi kepada Stadion Marora. Hasil verifikasi tersebut kemudian langsung dilaporkan kepada PSSI selaku otoritas tertinggi sepakbola di Indonesia.
Hasilnya, stadion berkapasitas 10.000 penonton tersebut tak lolos verifikasi. Alhasil, PSSI kemudian meminta Perseru untuk mencari kandang baru.
Namun, Perseru tetap bersikukuh akan menggunakan Stadion Marora sebagai kandang mereka di Liga 1 musim ini. PSSI pun akhirnya melunak dan merestui tim berjuluk Si Hitam Jingga itu untuk menggunakan stadion tersebut.
Ya saya izinkan, kan yang jadi persoalan itu kalau tim tamu ke sana naik Susi Air 12 orang. Sementara setiap tim membawa 38 orang, berapa kali naik Susi Air. Tapi sekarang pemerintah Serui sudah menyanggupi untuk mempersiapkan pesawat yang muat 50 orang, ujar Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi saat ditemui usai peluncuran Go-jek Traveloka Liga 1 di Jakarta, Senin (10/4/2017).
Maunya PT LIB, Perseru pindah kandang. Tapi bangsa ini tanpa Serui, bukan Indonesia. Mereka sudah menyanggupi fasilitas itu. Whynot? tandas pria yang menjabat sebagai Pangkostrad TNI ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Restu FIFA, PSSI Ngotot Pakai Lima Pergantian Pemain
Bola Indonesia 10 April 2017, 22:14 -
Indonesia Bakal Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2018
Tim Nasional 8 April 2017, 20:00 -
Ketum PSSI Pastikan Bepe dan Gonzales Pensiun Musim Depan
Bola Indonesia 7 April 2017, 06:21 -
Ranking FIFA Indonesia Turun Delapan Peringkat
Bola Indonesia 6 April 2017, 18:33 -
Draft Jadwal Liga 1 Sudah Dikirim ke Klub
Bola Indonesia 5 April 2017, 12:55
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23