Batal Lawan Persela, Gresik United Jajal Tim Divisi I
Editor Bolanet | 5 Agustus 2014 11:53
Rencana uji coba lawan tim Divisi I tersebut diungkapkan oleh head coach Gresik United, Angel Alfredo Vera. Bila tak ada halangan, kedua tim akan berjumpa, Jumat (8/8) mendatang di Stadion Petrokimia Gresik.
Kenapa harus Persatu? Menurut Alfredo, ada banyak alasan mengapa dirinya akhirnya memilih klub berjuluk Laskar Ronggolawe tersebut. Karena susah kalau mencari tim selevel ISL, ungkap eks pelatih Persela ini.
Benar saja, hampir seluruh tim asal Jawa Timur yang turun di ISL sudah kembali bertanding akhir pekan ini. Hanya Gresik United yang memiliki jadwal lebih longgar dibanding tim Jatim lainnya.
Saya menginginkan kalau bisa ada dua uji coba. Jadi setelah lawan Persatu, kami masih ada satu kali uji coba lagi, tutup Afredo. Gresik United dijadwalkan bertamu ke markas Barito Putera, Sabtu (16/8) mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyelesaian Akhir Penggawa Arema Cronus Kian Tajam
Bola Indonesia 4 Agustus 2014, 21:44 -
Ingin Jamu Persib di GBK, Persija Tunggu Rekomendasi Kepolisian
Bola Indonesia 4 Agustus 2014, 21:34 -
TC Persipura Terpengaruh Perubahan Jadwal Lanjutan ISL
Bola Indonesia 4 Agustus 2014, 20:35 -
Hikmah Dibalik Pertikaian Tiga Pemain Persebaya
Bola Indonesia 4 Agustus 2014, 20:30 -
Suharno Tampik Ubah Pakem Permainan Arema Cronus
Bola Indonesia 4 Agustus 2014, 20:25
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39