Batal ke Bali, Persija Pastikan Gelar TC di Jawa Tengah
Editor Bolanet | 29 Januari 2015 13:08
Ketua Umum Persija Jakarta, Ferry Paulus mengatakan jika dua kota tujuan utama untuk menggelar TC adalah Semarang dan Solo.
Kami akan ke Jawa Tengah untuk TC mulai 5 hingga 12 Februari. Rencananya, yakni di Semarang dan Solo, ujar Ferry Paulus.
Dilanjutkan Ferry, ada alasan khusus menggelar TC di Jawa Tengah. Yakni, karena banyaknya pilihan lawan untuk beruji coba. Hal tersebut, bahkan menjadi alasan utama Persija batal mengadakan TC di Bali.
Kami tidak jadi ke Bali karena lawan tanding terbatas. Skuat akan berpindah tempat dari Semarang ke Solo, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Tunggu Kedatangan Mantan Striker Timnas Kroasia
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 20:15 -
Persebaya Baru Pastikan Satu Lawan Uji Coba di Bali
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 20:05 -
Menjamu PBR, RD Merasa Kurang Diuntungkan
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 18:42 -
Persepam Target Kembali ke ISL
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 18:10 -
Persija Pinjamkan Empat Pemainnya
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 17:54
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39