Batal Ikuti Piala Presiden, Semen Padang Legowo Digantikan Persita
Editor Bolanet | 6 Agustus 2015 22:38
- Semen Padang memutuskan untuk tidak mengikuti turnamen Piala Presiden atau yang sebelumnya bernama Piala Indonesia Satu (PIS). Pihak promotor, Hasani Abdul Gani, mengatakan bahwa hal tersebut karena terkendala persiapan.
Alhasil, Kabau Sirah- julukan skuad Semen Padang- batal berlaga dalam turnamen yang menjadi pramusim dari kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2015/2016 tersebut.
Sebenarnya, ini sebagai tindakan yang bagus. Karena, mereka nemberitahukan saat turnamen belum dimulai. Semen Padang sudah kita kontak kemarin dan belum siap untuk ikut turnamen kita, kata Hasani Abdul Gani.
Saya harus apresiasi keputusan mereka. Lebih bagus dia berbicara di depan. Namun setelah akhirnya kita diskusi ke mereka, akhirnya mereka legowo tidak ikut, tambahnya.
Hal tersebut, membuat Hasani Abdul Gani bergerak cepat. Yakni, mencari pengganti Kabau Sirah.
Menurutnya, Persita Tangerang masuk daftar tunggu untuk ajang Piala Presiden karena kuota 16 klub sudah terisi. Dengan mundurnya Semen Padang dari Piala Presiden, Persita pun naik mengisi posisi yang ditinggalkan oleh Semen Padang.
Saat kami hubungi, Persita menyatakan siap untuk ikut turnamen ini. Hari ini kami sudah kirim surat ke Persita. Sebelumnya kami juga sudah menghubungi mereka dan mereka menyatakan siap ikut, tuturnya (esa/dzi)
Alhasil, Kabau Sirah- julukan skuad Semen Padang- batal berlaga dalam turnamen yang menjadi pramusim dari kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2015/2016 tersebut.
Sebenarnya, ini sebagai tindakan yang bagus. Karena, mereka nemberitahukan saat turnamen belum dimulai. Semen Padang sudah kita kontak kemarin dan belum siap untuk ikut turnamen kita, kata Hasani Abdul Gani.
Saya harus apresiasi keputusan mereka. Lebih bagus dia berbicara di depan. Namun setelah akhirnya kita diskusi ke mereka, akhirnya mereka legowo tidak ikut, tambahnya.
Hal tersebut, membuat Hasani Abdul Gani bergerak cepat. Yakni, mencari pengganti Kabau Sirah.
Menurutnya, Persita Tangerang masuk daftar tunggu untuk ajang Piala Presiden karena kuota 16 klub sudah terisi. Dengan mundurnya Semen Padang dari Piala Presiden, Persita pun naik mengisi posisi yang ditinggalkan oleh Semen Padang.
Saat kami hubungi, Persita menyatakan siap untuk ikut turnamen ini. Hari ini kami sudah kirim surat ke Persita. Sebelumnya kami juga sudah menghubungi mereka dan mereka menyatakan siap ikut, tuturnya (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persita Tangerang Mencari Manajer Baru
Bola Indonesia 3 Oktober 2014, 14:37 -
PBR ke Delapan Besar, Dejan Antonic: Terima Kasih Tuhan
Bola Indonesia 5 September 2014, 20:47 -
Demi 8 Besar, PBR Siap Guyurkan Bonus Menggiurkan
Bola Indonesia 5 September 2014, 11:39 -
Preview ISL: Persita vs PBR, Pantang Imbang
Bola Indonesia 4 September 2014, 20:30 -
Perebutan Delapan Besar, Persija Akui Kecewa Dengan Jadwal
Bola Indonesia 4 September 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39